Pada hari Sabtu 17 Juli 2021, Bapak I Gusti Nyoman Omardani, A.Ma meninjau pengerjaan jalan menuju Sing-Sing Benben dan pemukiman masyarakat Munduk Juuk bersama Perbekel Desa Belimbing.
Pengerjaan jalan ini dibantu oleh pihak ketiga bekerjasama dengan Pemdes dan masyarakat. Kehadiran investor diharapkan bisa membantu meningkatkan perekonomian masyarakat melalui pengembangan potensi wilayah, dimana dalam proses investasi agar selalu berkoordinasi dan melibatkan semua pihak melalui kerjasama yang bisa menguntungkan masyarakat lokal.
#PDIPerjuangan
#SolidBergerakUntukTabanan
@pdiperjuangan
@pdiperjuangan.bali
@dpc.pdiperjuangan.tabanan
@belimbing.pupuan